Pengaruh Positif Dan Negatif Penggunaan Media Sosial

Authors

  • Ratih Anggraini Universitas Internasional Batam
  • Hanita Hanita Universitas Internasional Batam
  • Nindi Suhendri Universitas Internasional Batam
  • Yuliana Shintia Universitas Internasional Batam
  • Xena Amanda Universitas Internasional Batam
  • Feby Safa Universitas Internasional Batam

DOI:

https://doi.org/10.37253/nacospro.v4i1.7170

Keywords:

Media Sosial, Sosialisasi, Powerpoint

Abstract

Kekurangan kesadaran masyarakat mengenai dampak positif dan negatif yang didapatkan dari media sosial. Wawasan dampak media sosial ini menjadi bahan pelajaran yang sangat penting sehingga perlu disosialisasikan kepada masyarakat terutama anak-anak dan remaja, di dalam ini termasuk anak-anak Panti Asuhan Qurrotu A’yun Batam. Untuk meningkatkan pemahaman anak-anak mengenai media sosial diperlukan melaksanakan sosialisasi dengan metode yang lebih mudah dipahami dan menyenangkan. Dengan itu  kegiatan ini  dilaksanakan dalam bentuk sosialisasi pembelajaran dengan menggunakan powerpoint bergambar dan menarik, serta games secara langsung di ruangan panti asuhan Qurrotu A’yun Batam. Anak-anak yang mengikuti sosialisasi terjadinya peningkatan pemahaman mengenai media sosial pada peserta sosialisasi, peserta juga sangat antusias dalam sosialisasi berlangsung.

Downloads

Published

2022-10-03