Tinjauan Arsitektur Ekologis Pada Pusat Otomotif (Audi Centre, Singapura)

Authors

  • Agung Setiawan Universitas Muhammadiyah jakarta
  • Anggana Fitri Satwikasari Universitas Muhammadiyah Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.37253/jad.v2i1.4343

Keywords:

otomotif, pusat otomotif, arsitektur ekologis

Abstract

Perkembangan dunia modifikasi pada bidang otomotif, sudah mulai banyak diminati dari berbagai lapisan, tidak hanya pria yang gemar memodifikasi, tetapi sudah mulai diminati oleh perempuan, baik tua maupun muda. Mereka saling bersaing dalam menyalurkan ide-idenya memodifikasi kendaraannya. Melhat itu kebutuhan akan pusat otomotif menjadi lebih besar, karena adanya aktifitas penggemar modifikasi yang sangat antusias. Pusat otomotif didominasi buangan gas polutan , suara bising, yang menimbulkan dampak buruk bagi lingkungan dan orang sekitar. Adanya permasalahan tersebut diperlukannya tinjauan bangunan pusat otomotif berekologis dalam perencanaannya. Arsitektur ekologis ialah ilmu yang mempelajari hubungan timbal balik antara manusia dan lingkungannya dalam merancang suatu bangunan dengan memperhatikan aspek alam sekitar. Pada penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif yang melakukan peneylidikan secara rinci dari permasalahan pada suatu objek. Setelah dilakaukan pengamatn terhadap studi kasus bangunan Audy Singapore. Pemilihan studi kasus bangunan ini terletak di singapore, mengingat negara tersebut sangat mengedepankan prinsip arsitektur berkelanjutan dan Bangunan ini juga menggunakan material baru yang ramah lingkungan serta desain yang memperhatikan konsep ekologis. Dapat disimpulkan bahwa bangunanan terebut sudah hampir mendekatkan konsep arsitektur ekologis. Dengan adanya pemilihan material pada fasadnya dan mempertahan kondisi lokal dalam perancangannya.

 

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2021-06-30

Issue

Section

Articles